Jangan Lupa Konsumsi vitamin D Saat Promil

Selasa, 15 Juli 2025 09:28 WIB

Seorang wanita sedang mengonsumi vitamin D
Ella Nurlaila

Ella Nurlaila

Bagikan :

Di antara berbagai jenis vitamin yang dibutuhkan dalam promil, vitamin D menjadi salah satu vitamin promil yang sangat penting untuk dikonsumsi setiap harinya. Tentu saja hal ini bukan tanpa alasan. Apalagi kalau bukan, banyaknya manfaat yang dimiliki oleh vitamin D. 


Sebagai vitamin promil yang sangat penting, vitamin D secara alami bisa didapat dari berbagai jenis makanan sehari-hari dan paparan sinar matahari. Yuk, kenali berbagai manfaat vitamin D untuk promil. 


Baca juga: Vitamin yang Direkomendasikan untuk Promil


Manfaat Vitamin D untuk Promil

Sama seperti vitamin promil lainnya, vitamin D memiliki sejumlah manfaat yang berguna langsung terhadap program hamil yang sedang dijalankan. Tidak hanya untuk si calon ibu, melainkan juga sangat besar manfaatnya untuk menjaga kesehatan dan kesuburan si calon ayah. 


Berikut ini manfaat vitamin D untuk promil yang perlu Mums ketahui : 


1. Menguatkan tulang dan gigi 

Kasih Saran, Yuk!