Dalam rumah tangga, urusan uang belanja bahan makanan biasanya menjadi tanggung jawab istri. Namun, tidak sedikit yang merasa uang belanja selalu “bocor halus” tahu-tahu sudah menipis padahal baru tengah bulan.
Jika ini yang Mums rasakan, sudah saatnya butuh strategi yang tepat mengatur uang belanja agar benar-benar efektif. Tetap cukup bahkan bisa menyisihkannya untuk tabungan. Jika berhasil, inilah definisi, uang belanja di tangan istri yang tepat, seperti tren yang ada saat ini.
Baca juga: Jangan Terjebak Gaya Hidup Konsumtif, Salah satu Cirinya adalah FOMO!
Tips Mengatur Uang Belanja
Di tengah harga bahan-bahan kebutuhan pokok yang makin naik, Mums mesti putar otak gimana caranya uang belanja cukup setiap harinya.
Berikut ini tips jitu agar uang belanja bisa benar-benar dimanfaatkan dengan tepat, hemat, dan tetap membuat keluarga makan sehat setiap hari :
1. Rencanakan menu mingguan


